Berita Bola – David Beckham baru saja dianugerahi penghargaan oleh HMV Football Extravanaganza sebagai Legenda Sepakbola. Dalam rangkaian acara ulang tahun yang digelar di London, mantan kapten MU dan Real Madrid itu memperoleh kehormatan tersebut. Selama ini, gelar tersebut dipersembahkan kepada beberapa nama besar seperti Pele, Sir Bobby Charlton, Alan Shearer, Giggs, Bobby Robson, Brian Clough, Alex Ferguson, dan Jose Mourinho. Acara tersebut juga sekaligus sebagai ajang penggalangan dana untuk terapi musik yang dilakukan oleh Nordoff Robbins.
Penghargaan yang diberikan kepada suami Victoria ini sebagai wujud penghormatan atas kiprahnya selama ini di dunia sepakbola. Sosok Beckham memang sudah diakui sebagai salah satu pemain sepakbola terbaik yang pernah dimiliki oleh Inggris. Khususnya lagi ketika membicarakan dirinya sebagai bagian dari skud MU yang pernah merajai Eropa. Banyak pihak yang mengakui klub ini di masa kejayaannya lalu. Kalau dibandingkan dengan MU saat ini pastinya sangat jauh, seperti yang pernah diungkapkan oleh manajer Arsenal, Arsene Wenger. Ia pernah menyatakan bahwa MU sekarang ini tak lagi mempunya para pemain didikan akademi yang berkualitas seperti Beckham. Dari generasi yang dikenal dengan sebutan Class of 1992, lahirlah para pemain berkualitas seperti Beckham, Neville, Scholes, dan Ryan Giggs. Hal itulah yang sering menjadi sorotan bagi Van Gaal karena manajer asal Belanda ini tampaknya kurang memprioritaskan para pemain muda dari akademi klub dan cenderung kurang memberikan kesempatan kepada mereka. MU bahkan lebih sering melakukan pembelian pemain dari luar dengan nilai kontrak yang tinggi.
Beckham sepertinya memang masih diakui sebagai bagian dari Setan Merah. Hal tersebut menurut Agen Sbobet Casino terbukti sewaktu MU merilis jersey barunya, sang mantan kapten pun dikirimi sepaket jersey dengan nomor punggung 7 kebanggaannya. Selain itu, paket juga berisi jersey khusus untuk anak-anaknya. Mendapatkan bingkisan itu, Beckham pun segera mengunggah foto dirinya yang mengenakan jersey nomor 7. Kini, nomor itu dikenakan oleh Memphis Depay dengan harapan bahwa sosok pemain muda ini bisa mewarisi sepak terjang Beckham selama bergabung dengan MU.